Perbedaan
Flash Dan After Effect
Di Flash anda
tidak akan menemukan efek sebanyak dan secanggih After Effect , karena
keterbatasan format Vecctor . Namun keuntungan format Vector adalah perubahan
ukuran / Skala gambar tidak akan mengalami ‘Pecah’ / efek bergerigi jika
diperbesar . Beda Seperti After Effect yang akan mengalami Blur atau Pecah jika
gambar diperbesar. Dengan demikian ada perbedan mendasar antar Flash dan After
Effect seperti di table berikut
|
Flash
|
After Effect
|
Format
|
Vector
|
Bitmap
|
Ruang
|
2 Dimensi
|
2 & 3 Dimensi
|
Timeline
|
Frames
|
Waktu H:M:S:File
|
Ukuran file
|
Kecil
|
Besar
|
Efek
|
Sedikit
|
Banyak
|
Hasil Animasi
|
Linear & Interaktif
|
Linear
|
Media
|
Web/Computer
|
TV Broadcast
|
Integral
Flash & After Effects
Jika anda ingin membuat animasi di After Effect ke
format falsh (*.swf) akan banyak masalah kompatibilitas . meskipun After Effect
s menyediakan banyak fasilitas tersebut namun hasilnya akan banyak pengurangan
. Animasi yang berhasil diexport After Effect ke swf berupa :
1.
Animasi dasar parameter Position, Rotation, Scale dan Opacity
2. Animasi
Masking dengan Blending Mode Add dan
Difference.
3.
Animasi Text: Path Text.
4.
Animasi Render : Audio Spectrum, Audio Waveform.
5.
Stroke
path dan Fill path
Yang lainnya seperti Motion blur, Blur Animator, 3D
layer, semua Efek-Efek , camera Tracking, Lighting dll akan gagal total jika
diubah ke vector (*.swf).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar